Bertambah Pelapor Panji Gumilang, Ulama dan Pimpinan Ponpes Tasikmalaya

  Bertambah Pelapor  Panji Gumilang,  Ulama dan Pimpinan Ponpes Tasikmalaya

Panji Gumilang tiba di Bareskrim--

Menurutnya, bisa jadi ujaran yang disampaikan  Panji akan menimbulkan konflik di masyarakat.

 

BACA JUGA:Tak Ada Kembalian, Pernahkan Dimintai Donasi oleh Kasir Indomaret dan Alfamart?? Kemana Uang Donasi Itu?

 

“Tasik akan menjadi usik apabila Panji Gumilang tidak segera diproses, jangan tebang pilih masalah hukum, kita harus adil,” tegasnya kepada media.

 

Senada dengan itu, tokoh masyarakat Tasikmalaya Nanang Nurjamil juga mendesak polisi mengusut tuntas kasus penistaan agama oleh Panji Gumilang ini. 

 

Nanang mengatakan bahwa laporan yang dikirim itu menunjukkan bahwa ulama tidak diam dalam menanggapi apa yang dikatakan Panji.(*)

 

Sumber: