Dr. KDL Digugat Cerai Iptu AH! Setelah Terbongkar Selingkuh

Senin 30-10-2023,10:47 WIB
Reporter : editor5131radarseluma2
Editor : editor5131radarseluma2

Minimal sanksi yang diterima seorang polisi adalah penurunan pangkat selama satu tahun.

 

Untuk rinciannya, prosedur proses perceraian bagi PNS dan TNI/POLRI, sebagai berikut:

 

 

1. Ketentuan umum tetap mengacu kepada UU. No. 1 Tahun 1974/PP. No.9 Tahun 1975, Kompilasi Hukum Islam, HIR., PP.No. 10 Tahun 1983/PP No, 45 Tahun 1990 dan Ketentuan-Ketentuan Khusus Perkawinan dan Perceraian Bagi Anggota TNI/POLRI;

 

2. Apabila Pemohon/Gugatan Cerai diajukan oleh anggota TNI (aktif), maka persyaratan administratifnya harus dilengkapi dengan SURAT IZIN untuk melakukan perceraian dari Atasan/Komandan yang bersangkutan, sebagaimana Surat Panglima TNI tanggal 20 Septemberkepada Ketua MARI, tentang perceraian bagi anggota TNI;

 

3. Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) yang ingin mengajukan gugatan harus mendapatkan izin tertulis terlebih dahulu dari pejabat yang berwenang (atasannya). Hal ini merujuk pada Pasal 18 Peraturan Kapolri No. 9 Tahun 2010 tentang Tata Cara Pengajuan Perkawinan, Perceraian, dan Rujuk Bagi Pegawai Negeri Pada Kepolisian Negara Republik Indonesia (Perkapolri No. 9/2010);

 

 

 

Pejabat yang berwenang memberikan izin kawin, cerai dan rujuk antara lain:

 

 

Kategori :