8 Hal Yang Tidak Akan Ada Di Surga. Penasaran Yuk Simak

Jumat 22-09-2023,18:55 WIB
Reporter : editor5131radarseluma2
Editor : editor5131radarseluma2

Namun bagi penghuni Surga tidak lagi di wajibkan untuk berpuasa sebab telah melaksanakan puasa Ramadhan selama hidupnya di dunia

 

Ke Tujuh: 

Tidak memiliki sifat Buruk

 

Di Surga pera penghuni Surga tidak memiliki sifat buruk apakah itu iri, dengki, perbuatan buruk dan saling menyakiti dan saling menyakiti yang ada hanyalah rasa kasih sayang dan saling mengasihi karena hal tersebut merupakan sifat setan, di surga para penghuni Surga hanya mendengarkan kata-kata yang baik selain itu mereka tidak mendengar hal-hal yang buruk. 

Sehingga para penghuni Surga tidak merasakan rasa stres yang ada adalah kinikmatan Surga yang tiada tarah.

Sebagaimana firman Allah SWT dalam Surat Al-Waqiah ayat 25-26 berbunyi:

 

لَا يَسْمَعُونَ فِيهَا لَغْوًا وَلَا تَأْثِيمًا

 

إِلَّا قِيلًا سَلَٰمًا سَلَٰمًا

Artinya:

“Mereka tidak akan mendengar perkataan yang buruk atau perbuatan dosa di dalamnya. Tetapi mereka mendengar ucapan salam!” (QS Al Waqiah: 25-26).

 

Kedelapan:

Kategori :