Ini Golongan Orang Akan Menepati Surga Firdaus, Siapa Kah Mereka..??? Yuk Simak

  Ini Golongan Orang Akan Menepati Surga Firdaus, Siapa Kah Mereka..??? Yuk Simak

Kajian surga dan neraka--

Salah satu yang nanti akan menepati Surga Firdaus adalah Golongan paling utama yaitu orang-orang yang selalu khusyuk dalam sholatnya.

 

Allah SWT berfirman dalam Alquran Surat al-Mukmin ayat 1-11 menggambarkan tentang golongan penghuni Surga Firdaus yang artinya:

 

“Sesungguhnya beruntunglah orang-orang yang beriman, (yaitu) orang-orang yang khusyuk dalam sholatnya, dan orang-orang yang menjauhkan diri dari (perbuatan dan perkataan) yang tiada berguna, dan orang-orang yang menunaikan zakat, dan orang-orang yang menjaga kemaluannya, kecuali terhadap istri-istri mereka atau budak yang mereka miliki maka sesungguhnya mereka dalam hal ini tiada tercela. Barang siapa yang mencari di balik itu, maka mereka itulah orang-orang yang melampaui batas. Dan orang-orang yang memelihara amanat-amanat (yang dipikulnya) dan janjinya, dan orang-orang yang memelihara sholat. Mereka itulah orang-orang yang akan mewarisi, (yakni) yang akan mewarisi surga Firdaus. Mereka kekal di dalamnya.”

 

Berikut golongan orang-orang Mukmin yang akan menepati Surga Firdaus 

 

Pertama:

Orang yang khusyuk dalam sholatnya

 

Orang yang khusyuk dalam sholat adalah seseorang yang dapat memusatkan perhatian dan pikirannya sepenuhnya pada ibadah sholat, sehingga benar-benar fokus dan khusyuk dalam menjalankan ibadah tersebut.

 

BACA JUGA:Ingin Punya Rumah? Dana Minim, Begini Solusinya...

 

Sumber: