Cara Masuk Sekolah Kedinasan, Berikut Persyaratan yang Harus Dilengkapi

Cara Masuk Sekolah Kedinasan, Berikut Persyaratan yang Harus Dilengkapi

Sekolah kedinasan--

NASIONAL - Bagi yang ingin bersekolah kedinasan milik Kementrian Dalam Negeri secara gratis dan berkesempatan menjadi CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil). 

 

Sekolah kedinasan ini yakni Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN). Lulusan IPDN, banyak yang menjadi CPNS bahkan gajinya bisa tembus lebih Rp 10 juta per bulan.

 

IPDN menawarkan kuliah gratis dan berasrama bagi siswa. Jenjang pendidikan yang ditempuh, ialah setara D3.

 

 Mulai dari sekarang bisa mengecek apa saja persyaratan untuk masuk ke sekolah kedinasan ini.

 

IPDN termasuk sekolah kedinasan yang banyak dipilih oleh siswa. Selain IPDN, pada pendaftaran sekolah kedinasan 2024, siswa juga banyak yang mendaftar STIS (Sekolah Tinggi Ilmu Statistik) milik Badan Pusat Statistik (BPS) dan STIN (Sekolah Tinggi Intelijen Negara) milik Badan Intelijen Negara (BIN).

 

Syarat daftar IPDN 2025 Perlu diketahui, pendaftaran IPDN akan dibuka serentak dengan sekolah kedinasan lain dari delapan kementerian dan badan. Pendaftaran dilakukan melalui situs BKN, berikut syarat lainnya untuk mendaftar IPDN yang perlu diketahui lulusan SMA sederajat, berdasarkan persyaratan tahun 2024: 

BACA JUGA:Honda Brio RS Mobil Desain Kompak Berukuran Kecil Simpel Model Menggoda Hati Para Calon Konsumen di Indonesia

BACA JUGA: Perjalanan Mudik Lebih Nyaman, Bayar Tol Pakai BRIZZI!

1. Bagi yang memperoleh ijazah dari sekolah di luar negeri harus mendapat pengesahan berupa surat pernyataan/persamaan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi;

Sumber: