Bandara Yogyakarta Semakin Oke, Terhubung Lebih ke 40 Kota Tujuan Populer di Luar Negeri

 Bandara Yogyakarta Semakin Oke, Terhubung Lebih ke 40 Kota Tujuan Populer di Luar Negeri

Ilustrasi, Pilot Batik Air dilaporkan tidur saat terbang --

 

 

Y O G Y A K A R T A, Radar Seluma.Disway.Id,  – 30 Oktober 2023. Batik Air member of Lion Group menjadikan Yogyakarta - Kuala Lumpur sebagai pilihan jaringan penerbangan non-stop telah membuka pintu bagi warga Yogyakarta, Jawa Tengah dan daerah sekitarnya untuk menjelajahi pesona Kuala Lumpur dan destinasi internasional lainnya.

 

 BACA JUGA: 3 Proyek Strategis di Seluma, Dipantau Kejari

BACA JUGA: Kenapa Allah Tak Binasakan Israel..??? Ini Janji Allah Terhadap Warga Palestina.

 

 

Salah satu poin utama yang membuat Yogyakarta sebagai 'gateway' menuju kota-kota internasional adalah Bandar Udara Internasional Yogyakarta Kulonprogo yang kini menjadi penghubung "Transit Hub" dari berbagai daerah. Lebih dari 35 kota dan kabupaten di Yogyakarta dan Jawa Tengah sekarang semakin mudah dan cepat terhubung ke Malaysia serta destinasi internasional yang lebih jauh.

 

 

 

"Pesona Destinasi Global: Kuala Lumpur and Beyond" menjadi tema utama Batik Air dalam membawa inspirasi baru bagi para pelancong. Penerbangan langsung ke Kuala Lumpur oleh Batik Air memberikan kesempatan bagi pebisnis dan wisatawan terhubung lebih dari 40 kota tujuan populer di luar negeri, Yogyakarta sekarang menjadi titik terkoneksi ke dunia yang lebih luas.

 

Sumber: