Tempoyak, Sambal dari Durian Pakai Petai, Ajib Benar

 Tempoyak,  Sambal dari Durian Pakai Petai, Ajib Benar

Sambal tempuyak dari durian--

5 butir bawang merah

2 butir bawang putih

2 cm lengkuas

2 cm kunyit

1 tangkai serai

1/2 sendok teh garam

1/4 sendok teh gula

Petai Sesuai selera

Cabai yang sudah dihaluskan

Cara pembuatan:

 

Siapkan fermentasi durian, caranya masukkan durian kedalam toples selama 2- 3 hari.

Kemudian pisahkan daging dan bijinya.

Setelah itu kalian bisa menyiapkan bahan lainnya  termasuk mencuci ikan teri  dan udang

Siapkan penggorengan

Sumber: