Lebih Murah dan Gampang, Kecamatan Rayakan HUT Seluma dengan Jambar.

Lebih Murah dan Gampang, Kecamatan Rayakan HUT Seluma dengan Jambar.

jambar--

 

 

Puguk, Radar Seluma. Disway.Id, Masih dalam rangka HUT Kabupaten Seluma Ke 20 tahun dengan mengusung Tema "Seluma ku, Selumamu Jugo Besamo Kito Alapkan" yang jatuh pada tanggal 23 Mei yang lalu, namun kemeriahan HUT Kabupaten Seluma Ke 20 tahun tersebut belum berakhir.

 

Masih banyak serangkaian kemerihan yang dilaksanakan diantaranya Senin 5 Juni 2023 mendatang yaitu lomba buat dan rias Jambar se-Kabupaten Seluma secara serentak yang di pusatkan di masing-masing Kecamatan yang melibatkan semua elemen, intansi baik pemerintah maupun swasta.

 

BACA JUGA:Berikut Dua Jenis Buah Durian Harganya Mahal Dipasaran..Ada di Seluma??

Salah satu nya Kecamatan Seluma Utara juga ikut serta memeriahkan dengan mengadakan lomba jambar.

 

Sebagaimana dikatakan Camat Seluma Utara Fran Ardi saat di temui Radar Seluma Jum,at (2/6) di kediaman nya di Kelurahan Puguk.

 

"Ya betul nanti hari Senin 5 Juni kita akan melaksanakan lomba Jambar secara serentak se-Kabupaten Seluma yang dipusatkan di Kecamatan masih dalam rangka HUT Kabupaten Seluma Ke 20 tahun yang mana akan melibatkan seluruh elemen masyarakat mulai dari Desa dan Kelurahan, sekolah dari SD hingga SMP, Poskesmas, KUA dll, jadi semua nya masing-masing membuat Jambar dan di kumpulkan dan akan di nilai jambar mana yang terbaik dan nantinya yang terbaik akan di berikan penghargaan, usai penilaian kita bersama bersama-sama bersama masyarakat" katanya

 

BACA JUGA:KEPAHIANG TAJIR!! Simak 20 Ide Usaha di Kabupaten Kepahiang dengan Hasil Jutaan.. Tertarik?!

Sumber: