Gempa Guncang Bengkulu 6,2 SR, Tidak Berpotensi Tsunami

  Gempa Guncang Bengkulu 6,2 SR, Tidak Berpotensi Tsunami

Siaran Pers BMKG--

 

 

 

 

Radar Seluma.Disway.Id, Gempa dengan kekuatan 6,2 SR terjadi di 23 KM kedalam laut dengan titiknya 53 Km Barat Daya Bengkulu Selatan. 

 

Gempa ini terjadi Sabtu 15 April 2023.

 

Rilis yang dikeluarkan BMKG, gempa yang  terjadi 22.07 WIB ini tidak berpotensi tsunami.

 

BACA JUGA:Sudah Lebih 39 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jakarta

 

 

Gempa ini dirasakan di wilayah IV Bengkulu Selatan, Manna, Kota Bengkulu, Enggano, Bengkulu Utara.

Sumber: