Ayo ke Pasar Murah di Dermayu, Bisa Bantu Kebutuhan Ekonomi

Ayo ke Pasar Murah di Dermayu, Bisa Bantu Kebutuhan Ekonomi

Pasar murah dilakukan untuk menstabilkan harga--

 

 

 

BACA JUGA:Mahasiswa Ini Bisniskan Teman Mahasiswinya, Langsung Ditangkap Polisi

 

Kegiatan Pasar Murah Ramadhan ini  merupakan agenda rutin tahunan setiap menjelang Ramadan yang dilakukan untuk membantu masyarakat memperoleh kebutuhan pokok dengan harga yang terjangkau karena menjelang bulan Ramadan, harga kebutuhan pokok cenderung naik.

 

Acara ini mendapatkan respon positif dari masyarakat khususnya masyarakat di sekitar dengan banyaknya masyarakat yang datang untuk membeli barang kebutuhan pokok.

 

 

 

 

Dan pada kesempatan ini juga ingin membantu masyarakat kurang mampu dalam menghadapi kemungkinan terjadi lonjakan harga. Akibat dari meningkatnya permintaan masyarakat terhadap kebutuhan-kebutuhan pokok di Bulan Ramadhan dan diharapkan acara seperti ini akan dapat terlaksana setiap tahunnya.(adt)

 

 

Sumber: