Murenbang, Optimalkan Anggaran Bangun Desa

Murenbang, Optimalkan  Anggaran Bangun Desa

Ilustrasi Dana Desa. --

 

BENGKULU SELATAN, radarselumaonline,  - Pemerintah desa (Pemdes) Desa Tungkal I, kecamatan Pino Raya, Kabupaten Bengkulu Selatan, Senin (16/1/20223) melaksanakan Musrenbang Desa (MusrenbangDes). Hal ini disampaikan kepala desa Andri Eko Oktavianto.

 

"Sebagai acuan membangun membangun desa adalah melalui MusrenbangDes yakni  melalui Rencana Kerja Pemerintah Desa Tahun 2024 yang dilaksanakan tahun 2023 ini,"ungkap Andri.

 

BACA JUGA:Tinggi Peminat Lowongan Panwas Desa dan Kelurahan

 

Usulan diajukan meliputi peningkatan ekonomi kerakyatan, infrastruktur dan lain-lainnya namun tetap ada sekalah proritas dalam usulan yang disampaikan masyarakat, karena anggaran tidak dapat mengakomodir sekaligus usulan untuk direalisasikan.

 

 

"Usulan masyarakat semuanya di tampung dan mudah-mudahan setelah ditetapkanya MusrenbangDes Rencana Kerja Pemerintah Desa Tahun 2024 dapat direalisasikan semua,"pungkas Andri.

 

Sekretaris Camat (Sekcam) Pino Raya, Herwan mengungkapkan musrenbang adalah forum perencanaan (Program) yang dilaksanakan oleh lembaga publik yaitu pemerintah desa, bekerjasama dengan warga dan para pemangku adat lainya serta dilaksanakan setiap tahunnya dengan mengacu pada RPJM desa.

 

Sumber: