Nasib Honorer R4 dalam Seleksi PPPK 2024, BKN Minta Bersabar! R2 dan R3 Prioritas?

Nasib Honorer R4 dalam Seleksi PPPK 2024, BKN Minta Bersabar! R2 dan R3 Prioritas?

hasil seleksi PPPK tahap II,--

“Honorer kategori R4 belum masuk prioritas karena belum terdata dalam sistem. Namun, pemerintah sedang mengkaji kemungkinan kebijakan lanjutan,” ujar Satya, dikutip dari keterangan resmi BKN.

Langkah ini merujuk pada Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2023 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN), yang menyatakan bahwa pengangkatan ASN hanya dapat dilakukan terhadap pegawai non-ASN yang:

 

Telah bekerja sebelum UU diundangkan.

 

Terdata secara resmi dalam sistem informasi ASN nasional.

 

Karena tidak memenuhi kedua syarat tersebut, R4 tidak bisa langsung ikut dalam seleksi PPPK reguler saat ini.

Meski tidak diikutsertakan dalam seleksi utama, pemerintah membuka peluang melalui jalur optimalisasi pengisian formasi kosong. Jalur ini diprioritaskan untuk:

THK-2 yang belum diangkat.

Honorer R2 dan R3 yang belum lulus.

 

Non-ASN yang sudah bekerja minimal dua tahun, termasuk sebagian honorer R4 jika lolos verifikasi.

 

Melalui skema ini, honorer bisa ditempatkan pada formasi yang tidak terisi akibat kekurangan pelamar atau ketidaksesuaian kualifikasi.

Sumber: honorer r4