Anjing-anjing Mahal! Canadian Eskimo, Terlangka di Dunia

Rabu 23-08-2023,15:05 WIB
Reporter : editor5131radarseluma2
Editor : editor5131radarseluma2

 

 

Ciri ciri anjing ras Canadian Eskimo,  atletis, kekar, dan kuat. Sedangkan telinganya berbentuk segitiga menyerupai serigala.

 

kemudian dia berbulu tebal dan padat,  warna yang umum dijumpai hitam, putih, hitam dan putih, merah, dan abu-abu.

 

Untuk ukuran beratnya, jantan antara 30-40 kg dengan tinggi badan antara 58-70 cm. Sedangkan berat betina antara 18-30 kg dengan tinggi badan antara 50-60 cm.

 

Selain pekerja keras, Canadian Eskimo juga merupakan anjing penjaga yang kuat, penyayang, pandai, setia, dan berani.

 

Selain itu Canadian Eskimo  anjing yang sangat setia dan sayang sekali kepada pemiliknya.

 

Seekor anjing jenis spitz besar, dengan dada lebar, rambut tebal dan ekor besar. Mereka juga memiliki telinga tegak. Canadian Eskimo Dog merupakan anjing yang populer dan kuat. 

 

 

Bagi yang memang ingin anjing pekerja, bisa mengincar  Eskimo Kanada ini. Karena anjing ini, lebih merupakan ras pekerja spesialis daripada anjing peliharaan biasa. 

Kategori :