Inilah 5 Game Terbesar yang Akan Segera Rilis Pada Maret 2025

Inilah 5 Game Terbesar yang Akan Segera Rilis Pada Maret 2025

Game Besar Rilis Maret 2025--

Radarseluma.disway.id - Pada bulan Maret 2025 diprediksi akan menjadi bulan yang sangat menebarkab bagi para gamer di seluruh dunia.

Dimana pada bulan ini ada berbagai judul game besar dari berbagai genre yang akan siap dirilis. Ingin tahu apa saja game besar yang rilis Maret ini? Berikut radarseluma.dispay.id sudah merangkum deretan game besar yang rilis pada Maret 2025.

 

Dadtar Game Besar yang Rilis Maret 2025

1. Assassin's Creed Shadows

Seri terbaru dari waralaba Assassin's Creed ini membawa pemain ke Jepang feodal yang indah namun penuh intrik.

Dengan grafis yang memukau dan gameplay yang mendalam, game ini menjanjikan pengalaman yang epik.

Para penggemar seri ini dan pecinta budaya Jepang pasti tidak sabar untuk memainkan game ini.

Platform yang tersedia: PC, Mac, PS5, Xbox Series X/S.

BACA JUGA:Combo yang Gak Masuk Akal! Inilah Hero yang Paling Cocok Combo Dengan Mathilda!

BACA JUGA:Inilah Hero yang Cocok untuk Dikombinasikan Dengan Hero Lou YI

2. WWE 2K25

Bagi para penggemar gulat profesional, WWE 2K25 adalah game yang wajib dimainkan.

Game ini menawarkan grafis yang realistis dan gameplay yang seru, menghadirkan pengalaman gulat yang autentik.

Sumber: