Diperiksa 3,5 Jam di KPK, Sekjen PDIP Hasto Keluar Sambil Melambaikan Tangan
Hasto tiba di kpk--
Dalam kasus suap pergantian antarwaktu caleg DPR RI, Hasto diketahui sempat menemui salah satu komisioner KPU saat itu Wahyu Setiawan pada Agustus 2019. Wahyu telah menjalani hukuman dan bebas.
BACA JUGA:Hari Ini Sekjen PDIP Hasto Diperiksa KPK, Ditahankah? Siap Lahir dan Batin
BACA JUGA:Kecelakaan Maut Renggut Nyawa di Seluma, Pengendara Sonic Terpental Hingga Hantam Truk Diesel
Sementara itu, terkait peran Hasto di perintangan kasus Harun Masiku bermula saat KPK akan menangkap Harun Masiku dalam operasi tangkap tangan (OTT) yang digelar pada 8 Januari 2020. Namun upaya itu gagal karena Harun berhasil melarikan diri hingga kini masih jadi buron. KPK menemukan adanya temuan bukti peran Hasto dalam merintangi upaya KPK menangkap Harun.
Sumber: