Banjir Rendam 900 Rumah di Kabupaten Bogor! 2 Meninggal Akibat Longsor

Banjir Rendam 900 Rumah  di Kabupaten Bogor! 2 Meninggal Akibat Longsor

Banjir di Bogor--

"BPBD sekitar melaporkan, beberapa warga pagi ini sudah mulai kembali ke rumah masing-masing untuk melakukan pembersihan pasca banjir yang berangsur surut," katanya.

 

 

Dilaporkan 2 orang  meninggal dunia akibat tertimbun longsor di Sempur, Kota Bogor. Korban bernama Titin Agustini (52) dan Subarjatin (60).

 

"Korban kedua atas nama almarhum Pak Subarjatin, Alhamdulillah sudah ditemukan oleh tim SAR gabungan sekitar pukul 03.15 WIB. Kondisinya meninggal dunia," kata Kalak BPBD Kota Bogor Hidayatullah kepada wartawan.

 

 

Longsor terjadi pada Minggu (24/3) sekitar pukul 21.30 WIB. Subarjatin dievakuasi dalam kondisi tak bernyawa dari reruntuhan longsor.

 

BACA JUGA:Mau Buka Usaha? Tak Punya Modal Ajukan KUR Bank Mandiri 2024: Tanpa Jaminan, Siapkan Dokumen Penting

BACA JUGA:Klub yang Paling Terpopuler di Dunia

BNPB mengimbau kepada pemerintah daerah dan masyarakat untuk meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi banjir dan longsor di wilayah pemukiman. Masyarakat diimbau untuk secara rutin memastikan kondisi drainase dan tanah yang berada di sekitar permukiman.(**)

 

 

Sumber: