Dilaporkan ke Bawaslu Usai Komentari 'Dirty Vote', JK Santai
Jusuf Kalla--
"Itu kan hanya menjawab pertanyaan saja," sambungnya.
Lisan melaporkan JK ke Bawaslu terkait dugaan adanya unsur kampanye saat mengomentari dokumenter 'Dirty Vote'. Lisan menilai komentar JK seolah menggiring opini tentang adanya praktik kecurangan dalam pemilu lebih dari 25 persen.
"Jadi Pak Jusuf Kalla ini kalau kita baca di salah satu media online dia menyampaikan di dalam film Dirty Vote itu baru 25 persen yang disampaikan. Jadi seolah-olah mau membangun narasi kecurangan itu lebih dari pada 25 persen. Dan ini juga dilakukan pada saat masa tenang," kata perwakilan Advokat Lisan, Ahmad Fatoni.
BACA JUGA: Anggaran Penanggulangan Kebakaran dan Penanganan Sampah, Bisa di Dana Desa
BACA JUGA:Bupati Seluma Akan Coblos di Lubuk Lintang, Wabup di Sukaraja
Dikatakannya, komentar JK soal film Dirty Vote ada unsur kampanye terselubung. Sementara pada tanggal diunggahnya cuitan tersebut bertepatan dengan masa tenang kampanye.
Sumber: