Warga Diminta Tidak Perlu Takut Panggil Damkar, Termasuk Jika Ada Sapi Masuk Sumur

Warga Diminta Tidak Perlu Takut Panggil Damkar, Termasuk Jika Ada Sapi Masuk Sumur

Kepala Damkar Bengkulu Selatan--

 

BENGKULU SELATAN, Radar Seluma.Disway.Id,  - Satuan Polisi Pamong Praja dan Damkar BENGKULU SELATAN selalu berusaha merespon setiap musibah kebakaran, begitu pula jika ada permintaan pertolongan lainnya terkait evakuasi dan penyelamatan. Mulai dari evakuasi sarang tawon, evakuasi ular masuk rumah, kucing/sapi tercebur sumur dan bahkan proses pelepasan cincin yang mengunci di jari.

 

BACA JUGA: Mengenang Pembantaian Nanjing 13 Desember, Bukti-bukti Baru Bermunculan

BACA JUGA:Eksklusivitas Lamborghini Aventador SVJ Keajaiban Super Sport Terkini dengan Teknologi Canggih

"Dalam pelayanan penanggulangan bahaya kebakaran Petugas Damkar Bengkulu Selatan berupaya terjun ke lokasi kejadian semaksimal mungkin setelah menerima laporan kebakaran,"ungkap Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Damkar Bengkulu Selatan, Erwin Muchin,S.Sos.

 

Ia menyadari dalam penyampaian laporan kepada petugas terkadang masih sering terjadi kesalahan hingga membuat penanganan kebakaran sedikit terlambat, apalagi jika laporan yang diberikan tidak lengkap mengenai titik lokasi kejadian kebakaran. 

 

"Belum semua warga memahami bagaimana caranya melapor ke Petugas Pemadam Kebakaran, Karan itu kita berupaya menyampaikannya,"gumam Erwin sapaan akrap.

 

Dikatakan Erwin, ada kesalahan persepsi sehingga warga ragu untuk segera melaporkan setiap terjadinya kebakaran kepada petugas. Maka jangan takut untuk ubungi pihak Damkar agar supaya permalasahan dihadapi dapat segera dituntaskan.

 

BACA JUGA:Zymeworks Added to Nasdaq Biotechnology Index

Sumber: