Akibat Kemarau, Lihatlah yang Terjadi Pada Bendungan Seluma
Bendungan Seluma-Andry Dinata Radar Seluma-
Bahkan akibatnya sungai Seluma sudah sangat kering.
Banyak masyarakat menyampaikan saat ini sungai lebih cepat kering ketika musim kemarau.
Masyarakat beranggapan sudah banyak hutan yang gundul dan sudah terjadi pendangkalan atau sedimentasi sehingga air sungai sudah tidak seperti dulu lagi.
Air merupakan sumber kehidupan manusia. Tanpa ada air manusia tidak akan bisa bertahan.
Bahkan tumbuhan juga sulit untuk berkembang jika sedang musim kemarau.
Meski demikian di balik kemarau ini tidak sedikit masyarakat yang dapat meraup pundi-pundi rupiah dengan menjual air bersih.
Tampaknya kemarau ini tidak akan berlangsung lama lagi karena Minggu (28/5) hujan sudah turun dan sumur masyarakat sudah mulai terisi air lagi.(adt)
Sumber: