Waspadai, Dua Sapi Seluma Positif LSD
Sapi kena penyakit LSD--
BUNGAMAS, Radar Seluma.Disway.id- Dari hasil uji sampel yang telah dilakukan oleh Dinas Peternakan Provinsi Bengkulu bersama Dinas Pertanian Kabupaten Seluma, melakukan pemantauan terhadap dua sapi yang diduga terserang virus Lumpy Skin Disease (LSD).
BACA JUGA:Indahkan Perintah Bupati, Trantibum Diberlakukan
Pada saat dilakukan uji sampel pada pertengah April yang lalu oleh petugas dokter hewan.
Akhirnya uji sampel yan telah dibawa ke Laboratorium Balai Veteriner Lampung, telah keluar.
Dimana dari hasil uji Laboratorium Balai Veteriner Lampung, dua hewan ternak sapi warga Desa Pagar Agung, Kecamatan Seluma Barat positif terindikasi virus LSD.
"Iya, untuk hasil pengujian LSD dari Laboratorium Balai Veteriner Lampung, saat ini telah keluar. Hasilnya dua sapi positif LSD," sampai Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Seluma, Arian Sosial, SP MSi saat dikonfirmasi Radar Seluma.
Dikatakan Arian, jika sebelumnya pihaknya bersama dengan Kepala Dinas Peternak Provinsi Bengkulu telah melakukan pemantauan terhadap kedua sapi tersebut. Bahkan telah diambil uji sampel pada pertengah April yang lalu oleh petugas dokter hewan.
Sumber: