Pemkab dan DPRD Seluma, Sudah Sepakati Propemperda Tahun 2026

Jumat 23-01-2026,16:25 WIB
Reporter : Andry Dinata
Editor : Jeffri Ginting

 

BACA JUGA:Prabowo Bawa Indonesia Gabung Dewan Perdamaian Bentuksn AS, Pakar Ingatkan Hati-hati

BACA JUGA:Banjir Masih Terjadi di 125 RT dan 14 Ruas Jalan di Jakarta

Nurpadliyah berharap seluruh raperda yang masuk dalam Propemperda 2026 dapat dibahas tepat waktu dan menghasilkan regulasi yang berkualitas serta memberikan kepastian hukum bagi masyarakat Kabupaten Seluma.

“Harapannya, perda yang dihasilkan nantinya benar-benar implementatif dan berdampak positif bagi pembangunan daerah,” pungkasnya.(adt)

 

Kategori :