Bupati BS Hadiri Pelantikan Pengurus APKASI di Jakarta

Sabtu 19-07-2025,08:03 WIB
Reporter : Muktar Ilyas
Editor : Jeffri Ginting

Sementara itu, Bupati BS, H. Rifai Tajudin,S.Sos berharap kepengurusan APKASI yang baru dapat bekerja sama mendukung pemerintah kabupaten di seluruh Indonesia menuju arah yang lebih baik.

 

"Keterlibatan merupakan salah satu bentuk kontribusi nyata terhadap bangsa,"gumam Bupati.

 

BACA JUGA:DPRD Seluma Sudah Minta Bupati Gugat Permendagri, Soal Tabat dengan BS

BACA JUGA:Pemkab Seluma Lepas Atlet Pelajar untuk O2SN Tingkat Provinsi

Ia menambahkan pelantikan pengurus APKASI yang baru ini, diharapkan dapat membawa perubahan yang lebih baik.

 

"Semoga dengan pelantikan pengurus APKASI yang baru, kita dapat membawa perubahan yang lebih baik bagi seluruh daerah di Indonesia,"ujar Bupati.(yes)

Kategori :