Daihatsu Xenia Review, Spesifikasi, Harga Terbaru 2024 Mobil Favorit Utama Bagi Kelurga

Jumat 25-10-2024,15:04 WIB
Reporter : April
Editor : April

Kursi baris kedua dan ketiga dapat diatur sesuai kebutuhan, baik untuk membawa penumpang maupun barang bawaan. 

Material interior memang sederhana, namun cukup nyaman untuk perjalanan jauh.

 

Spesifikasi Daihatsu Xenia 2024

Mesin dan Performa:

Daihatsu Xenia 2024 menawarkan dua pilihan mesin, yaitu 1.3L dan 1.5L, dengan teknologi Dual VVT-i yang membuat konsumsi bahan bakar lebih efisien. 

Mesin ini juga mampu memberikan performa yang memadai untuk kebutuhan perjalanan harian dan luar kota.

 

#Daihatsu Xenia 2024, Spesifikasi Daihatsu Xenia, Daihatsu Xenia 2024, Mesin dan Performa, Hemat Bahan Bakar

BACA JUGA: OPEC Merevisi Permintaan Minyak Dunia 2024 dan 2025, Alami Penurunan

Manual 5-percepatan atau CVT otomatis

Tenaga Maksimal 97 hp (1.3L) dan 105 hp (1.5L). Torsi Maksimal 122 Nm (1.3L) dan 138 Nm (1.5L)

Sistem Penggerak Front Wheel Drive (FWD).Dengan dimensi yang ideal untuk keluarga, Xenia mudah dikendarai di perkotaan maupun di jalan tol.

Panjang 4.395 mm

Lebar 1.730 mm.

Tinggi 1.700 mm

Kategori :