Ternyata Pinjol Ilegal Dan Judi Online Susah Untuk Diberantas, Ternyata Ini Penyebabnya...OJK Kewalahan!

Senin 05-08-2024,09:11 WIB
Reporter : Eldo Fernando
Editor : Eldo Fernando

Meski demikian, pihak OJK melalui Satgas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (PASTI) dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika terus berupaya menutup judi online dan pinjaman online ilegal.

 

"Jadi begitu kita menerima laporan atau menemukan, kami tutup-tutup. Tetapi kadang-kadang pihak-pihak itu ada di luar negeri, di mana seperti ini di negara lain itu legal, seperti judi online ini legal," ucapnya.

 

Sebagai informasi, OJK sendiri terus upaya untuk pemberantasan judi online. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae dalam keterangan tertulis mengatakan pihaknya telah memblokir lebih dari 6.000 rekening yang diindikasikan terkait transaksi judi online.

Kategori :