Lebaran Pertama Saja, Taman Safari Sudah Penuh Pengunjung

Kamis 11-04-2024,10:54 WIB
Reporter : Radar Seluma
Editor : Radar Seluma

Wahana Taman Safri ini menjadi pilihan utama warga Jakarta, Bogor dan Bekasi. Selain jaraknya tidak terlalu jauh dan lengkap dengan wahana.

Sayangnya di lokasi Taman Safari ini, harga makanan dan minumannya sangat tinggi. Bahkan harga sambal saja bisa mencapai 15.000. 

 


Panda--

Demikian juga dengan harga kopi sampai ke angka 40 ribuan per cup,

Mungkin ini bisa menjadi perhatian pengelola di Taman Safari. ''Masa sambal saja bisa dihargai 15.000. Kopi sampai 40 ribu. Mengerikan untuk belanja di Taman Safari ini,;;ujar Zeva pengunjung dari Bekas.

 

BACA JUGA:Ferrari Isukan Ikut Balap Mobil Sport di AS dan Arab Tahun 2024, Bersaing Segmen Otomotif Akan Memakin Seru!

BACA JUGA:Bank Thailand Dukung Komisi Anti Korupsi, Bangun Tata Kelola yang Baik

Belum lagi masuk ke dalam dengan harga tiket masuk 275.000. Ditambah makan dan minum yang bisa menghabiskan sekitar 150 ribu per orang. 

Saat ini di Taman Safari, ada satu wahana yakni isatana panda yang menjadi pavorit pengunjung, Ribuan pengunjung setiap harinya mengunjungi isata panda ini.

''Ada beberapa opanda yang lucu lucu. Rame sekali, harus naik shuttel ke isata panda,''jelas Cita pengunjung dari Yogyakarta.

Kategori :