34 Ton Beras Murah Telah Didistribusikan, Atasi Harga Beras Mahal di Seluma

Minggu 15-10-2023,20:17 WIB
Reporter : editor5131radarseluma2
Editor : editor5131radarseluma2

"Sekarang prediksinya akan normal lagi 4 bulan kedepan. Karena petani di Kabupaten Seluma diprediksi 60 persen akan gagal panen. Makanya kita harus antisipasi empat bulan kedepan supaya kenaikan harga beras di Kabupaten Seluma bisa kita tekan," ujarnya.

 

Hingga saat ini, harga beras di Kabupaten Seluma masih tinggi. Menurut pantauan pemerintah, harga beras mencapai Rp 230 ribu per 15 kilogram. Harga tersebut terbilang tinggi dibandingkan harga sebelumnya yang hanya berkisar Rp 200 ribu.

 

BACA JUGA:Ducati Dominasi Moto GP, Honda dan Yamaha Terpuruk, KTM Posisi 4!

BACA JUGA:Hasil Moto GP Mandalika 2023 : Pecco Bagnaia Terdepan, Marc Marquez Terjatuh...Bagnaia Star dari Posisi 13!

 

"Insya Allah, kita akan koordinasi ke pihak Bulog. Karena ini memang kebutuhan dasar masyarakat, nanti kita akan tetap siap untuk Oprasi pasar," pungkasnya.(ctr)

Kategori :