BENGKULU SELATAN - Dinas kependudukan dan pencatatan sipil (Disudkcapil) Bengkulu Selatan (BS) diminta terus melakukan pembenahan pelayanan, salah satunya mewujudkan pelayanan one day service atau pelayanan sehari mesti jadi. Salah satu bentuk pelayanan one day service yang dilakukan Disdukcapil BS terus diupayakan yang terbaik bagi masyarakat, diantaranya setiap program Bupati Senang Ngantor di Desa. Inovasi layanan yang dilakukan Disudkcapil BS, kedepan diharapkan terus ditingkatkan lagi terlebih untuk pelayanan one day service agar bisa menjangkau semua layanan untuk masyarakat,”ungkap Bupati BS Gusnan Mulyadi,SE.MM. Bupati sangat mendukung terwujudnya pelayanan prima bagi setiap pemohon dokumen administrasi kependudukan (Adminduk) oleh Disudkcapil. Sementara itu, Kepala Disdukcapil BS, Lismanto Bayu SE mengaku terus berupaya untuk melakukan pelayanan terbaik bagi masyarakat. Terutama dengan mengoptimalkan layanan sehari mesti jadi, hal ini untuk memberikan pelayanan prima bagi setiap pemohon. "Untuk pelayanan langsung akan terus kami lakukan terutama dalam mendukung program Bupati ngantor di desa dengan menerapkan konsep one day service,"pungkas Bayu.(yes)
Optimalkan One Day Service, Bupati Ingatkan Disudkcapil
Jumat 25-11-2022,15:13 WIB
Reporter : admin5131radarseluma1
Editor : admin5131radarseluma1
Kategori :
Terkait
Selasa 12-11-2024,08:00 WIB
Disdukcapil BS Terbitkan Aplikasi Identitas Kependudukan Digital, Permudah Layanan Masyarakat
Jumat 27-09-2024,06:54 WIB
Gusnan Mulyadi Berharap, PTM Kutau Mempercepat Perputaran Ekonomi di Bengkulu Selatan
Kamis 26-09-2024,07:10 WIB
Jaga Netralitas ASN, Sisardi Pjs Bupati BS Ajak Bijak Bermedia Sosial
Minggu 22-09-2024,05:40 WIB
Disdukcapil Bengkulu Selatan Tingkatkan Kualitas Layanan Administrasi Kependudukan
Sabtu 21-09-2024,07:39 WIB
Tuntaskan Tabat BS dan Kaur, Bupati Gusnan Turun Temui Masyarakat Kedurang
Terpopuler
Selasa 19-11-2024,13:18 WIB
Mobil Agya GR Sport Model Terbaru Resmi di Luncurkan di Indonesia dengan Harga Terjangkau
Selasa 19-11-2024,14:41 WIB
Wow! Utang Luar Negeri Indonesia Naik 8,3% yoy Pada 3Q2024
Selasa 19-11-2024,13:21 WIB
Honda Menawarkan Diskon dan Potongan Harga Bagi Konsumen Ingin Membeli Jazz Model Baru
Selasa 19-11-2024,11:00 WIB
Wajib Coba! Game Roblox dengan Grafis HD dan Sangat Memukau yang Bikin Nagih
Selasa 19-11-2024,06:01 WIB
Mitsubishi Pajero Sport 2024, SUV Premium Andalan Para Pejabat dan Eksekutif di Indonesia
Terkini
Rabu 20-11-2024,00:00 WIB
OPPO Naikkan Level AI ColorOS 15 dengan Google
Selasa 19-11-2024,20:58 WIB
ONESIAM Global Diluncurkan di Bangkok, Meningkatkan Pengalaman Pengunjung Global di 6 Destinasi Teratas
Selasa 19-11-2024,20:16 WIB
Temukan Chat Pria Lain di HP Istri, Pria Seluma Ini Pulangkan Istri ke Rumah Mertua
Selasa 19-11-2024,20:00 WIB
Rp13 miliar TPG Triwulan III Sudah di Kasda, Para Guru di Seluma Segera Terima
Selasa 19-11-2024,19:05 WIB