PASAR TAIS - Kasus dugaan mesum di Falihin masih berbuntut. Meskipun pelaku sudah disanksi dan dicopot dari jabatannya. Info yang diterima Radar Seluma, menyebutkan jika ada perlawanan ataupun penyanggalan atas kasus dugaan mesum di lokasi Masjid Baitul Falihin beberapa waktu yang lalu oleh terduga pelaku. Bahkan terduga yang diketahui berinisial kan FH yang tidak terima jabatannya sebagai kepala sekolah dicopot oleh pihak BKPSDM Kabupaten Seluma. Menyikapi hal tersebut, saksi mata yang diketahui bernama Marwan kembali mengkonfirmasi secara pasti jika terduga pelakunya benar seorang oknum kepala sekolah tersebut. Karena menurutnya ia melihat langsung kejadian itu. Serta diperkuat dengan bukti video. " Benar orang itu, tahu sendiri kok saya melihat langsung," tegas Marwan saksi mata sekaligus Ustad di Masjid Baitul Falihin. Dirinya dan pihak Masjid Baitul Falihin menurutnya juga sempat melakukan klarifikasi dengan pihak Sekretaris daerah (Sekda) terkait permasalahan tersebut. Bahkan klarifikasi kepada pihak terkait Pemerintahan Kabupaten Seluma juga telah dilakukan. Semuanya juga telah mencocokkan kebenaran vidio tersebut dengan terduga pelaku berinisial FH. Bahkan saat ditanya dirinya juga memastikan jika terduga tersebut adalah orang yang melakukan perbuatan mesum di masjid tersebut. "Waktu itu saya ada ditanya. Untuk kejadian itu pak Sekda juga bilang betul-betul orang itu, jadi tidak bisa dielak lagi. Kita juga ada saling tukar video. Jadi disamakan dan hasilnya sama tidak ada bedanya," ujarnya.(ctr)
Saksi Mata Pastikan Oknum ASN Pelakunya
Selasa 27-09-2022,09:40 WIB
Reporter : admin5131radarseluma
Editor : admin5131radarseluma
Kategori :
Terkait
Senin 23-12-2024,14:43 WIB
Seragam PPPK Sama Dengan Seragam ASN
Rabu 18-12-2024,06:30 WIB
TPP ASN 2025 di Seluma Tidak Naik, Sama dengan 2024
Minggu 08-12-2024,08:16 WIB
Kabar Baik Bagi Pejabat, Ada Kenaikan TPP ASN di Seluma Rp 1 Miliar Tahun 2025
Jumat 06-12-2024,11:09 WIB
Usai Pilkada, Infonya Ada 2 Pejabat Usulkan Pindah
Selasa 03-12-2024,13:51 WIB
Sekda Ajak ASN BS Jaga Kebugaran dan Kebersihan Lingkungan, Rajin Olahraga dan Jaga Lingkungan
Terpopuler
Senin 23-12-2024,07:42 WIB
PDIP Minta PPN 12% Dibatalkan, Legislator Gerindra Tuding Provokasi Rakyat
Senin 23-12-2024,08:37 WIB
Game Offline yang Pasti Akan Rilis di Awal Tahun 2025
Senin 23-12-2024,07:20 WIB
SDN 07 Seluma Tidak Pernah Upacara Bendera, Sapras juga Sangat Minim
Senin 23-12-2024,08:06 WIB
Inilah Musuh Paling Mengerikan dalam Dunia Game Horor: Siapa yang Membuatmu Bergidik?
Senin 23-12-2024,06:05 WIB
Toyota Fortuner Diesel 4x4 GR Sport Terbaru Mobil SUV Mewah Desain yang Memukau dan Memikat
Terkini
Senin 23-12-2024,18:30 WIB
Rekomendasi Game Play Store Terbaru di Awal Tahun 2025
Senin 23-12-2024,18:00 WIB
Petualangan Mencekam! Ini Dia Game Horor Tema Hantu Jepang yang Mengerikan!
Senin 23-12-2024,16:21 WIB
Toyota Avanza Terbaru: MPV Paling Populer di Dunia Otomotif dengan 12 Gambar Eksterior
Senin 23-12-2024,16:09 WIB
Harvey Moeis, Suami Sandra Dewi Divonis Hakim 6 Tahun 6 bulan!
Senin 23-12-2024,15:44 WIB