Angsuran Ringan Kredit di BRI Tahun 2025, Berikut Tabel Pinjaman KUR dan Non KUR BRI Tahun 2025

Angsuran Ringan Kredit di BRI Tahun 2025, Berikut Tabel Pinjaman KUR dan Non KUR BRI Tahun 2025

Tabel KUR BRI--

 

 

EKONOMI - bank Rakyat Indonesia (BRI) terus berkomitmen memajukan pelaku usaha di Indonesia serta mendukung kemajuan perekonomian Indonesia dengan memberikan kredit dengan angsuran ringan , dengan Programnya.

 

 

Pada tahun ini, BRI menawarkan dua jenis pinjaman utama, yakni Kredit Usaha Rakyat (KUR) dan pinjaman non KUR.

 

Dengan program kredit dengan angsuran ringan tersebut BRI sangat membantu akses pembiayaan kepada pelaku usaha, terutama Usaha, Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dan masyarakat umum.

 

Kedua jenis pinjaman KUR dan Non KUR ini digunakan untuk memberikan solusi pembiayaan yang mudah dan cepat, sehingga bisa berdampak kemajuan dibidang ekonomi dan usaha masyarakat, berlaku di seluruh Indonesia.

 

Diketahui juga bahwa, Kredit Usaha Rakyat atau KUR BRI merupakan program pemerintah yang bertujuan untuk memberikan dukungan finansial kepada UMKM dengan suku bunga rendah dan proses yang mudah.

 

Sementara itu, pinjaman non KUR BRI merupakan program pembiayaan yang bisa diakses oleh masyarakat umum, baik untuk modal usaha, investasi, biaya pendidikan, hingga kebutuhan konsumtif rumah tangga.

Sumber: