Manfaat Buah Delima yang Belum Banyak Orang Ketahui, Salahsatunya Untuk Kecantikan

Buah Delima--
TIPS - Buah delima (Punica granatum) adalah Buah yang kaya akan manfaat dan memiliki banyak kegunaan.
Buah delima sendiri banyak ditanam petani lokal Indonesia sebagai minuman bahkan untuk obat tradisional, Buah delima sendiri dijadikan sebagai obat berbagai penyakit.
Berikut beberapa kegunaan buah delima:
Untuk Kesehatan buah delima dipercaya Mencegah Penyakit Jantung, Buah delima kaya akan antioksidan dan asam lemak omega-5 yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dan tekanan darah.
Buah delima mengandung senyawa anti-kanker yang dapat membantu mencegah pertumbuhan sel kanker.
Buah delima kaya akan vitamin C yang dapat membantu meningkatkan sistem imun tubuh.
Banyak juga buah delima dijadikan sebagai alat Kecantikan, Buah delima kaya akan antioksidan yang dapat membantu menghaluskan kulit dan mengurangi tanda-tanda penuaan.
Buah delima mengandung senyawa anti-inflamasi yang dapat membantu mengurangi jerawat dan peradangan kulit.
BACA JUGA:Ketagihan Judi Online, Ini Obat Ampuh Agar Berhenti
BACA JUGA:Alibaba Cloud Dinobatkan sebagai Pemimpin dalam Laporan Platform Cloud Publik
Sumber: