Masyarakat Sekalak Minta Jalan Dan Jembatan Dibangun, Ini Kata Ketua DPRD Seluma!!!
Warga Sekalak Seluma melintasi sungai--
" Kalau harapannya, iya akses jalan itu Adi, karena masyarakat sangat membutuhkan jalan. Kalau saat ini jangankan untuk mengangkut hasil pertanian, keluar dari desa Sekalak saja susah. Kalau musim hujan tiba kami terisolir, dipaksakan juga hanya bisa memakai kendaraan double. Kami berharap pemerintah bisa membantu keluh kesah adik sanak yang berada di Ulu ini" jelas Sudar. (ndo)
Sumber: