Masa Kerja Satu Bulan, KPU Seluma Mulai Rekrut Pantarlih

Masa Kerja Satu Bulan, KPU Seluma Mulai Rekrut Pantarlih

Henri Arianda, SP Ketua KPU Seluma--

Henri menjelaskan, saat gelaran Pemilu 2024, jumlah TPS di Kabupaten Seluma sebanyak 648 tersebar di 14 kecamatan. Jumlah tersebut bakal berkurang menjadi 374 TPS untuk pilkada nanti.

 

Untuk jumlah D4 ada sebanyak 156.254 orang. Data tersebut berasal dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) yang disampaikan ke KPU RI dan diteruskan ke KPU Seluma. Ada penurunan sekitar 500 orang dari jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilihan Umum (Pemilu) yaitu sebanyak 156.754.(adt) 

 

Sumber: