Tak Ada Tanda Kekerasan, Warga Talang Saling Seluma Diduga Meninggal Karena Sakit

 Tak Ada Tanda Kekerasan,  Warga Talang Saling Seluma Diduga Meninggal Karena Sakit

Korban meninggal sakit--

 

"Tak ada tanda-tanda kekerasan dari hasil olah TKP yang dilakukan. Kita masih menunggu hasil visum dari pihak medis," tegasnya.

 

Sementara itu, Kapolsek Seluma, AKP Sukari, SH saat dikonfirmasi Radar Seluma mengatakan, jika dari informasi dari pihak keluarga. Jika korban memang memiliki riwayat penyakit. Yakni penyakit Asma (Sesak Nafas). Kemungkinan besar korban meninggal dunia lantaran disebabkan penyakit yang dideritanya kambuh.

 

"Dari informasi keluarga dan tetangga. Jika yang bersangkutan memiliki riwayat sakit Asma yang menaun. Akan tetapi untuk jelasnya nanti kita tunggu hasil visum," singkatnya.

 

BACA JUGA:Kegiatan Musyawarah Daerah di BS tahun 2024 Sekaligus Pembentukan Kepengurusan Terbaru Genre Tahun 2024

Jika dilihat dari kondisi jenazah korban saat ditemukan sudah dalam kondisi tak bernyawa yang tergeletak di dalam kamar korban. Kemungkinan besar korban telah meninggal dunia lebih dari 3 hari. Lantaran, saat ditemukan kondisi korban sudah membusuk, bahkan sudah menimbulkan belatung (Ulat).(ctr)

Sumber: