Honda CB150 Verza 2025, Lebih Segar dalam Tampilan
--
Bagi anda yang ingin membeli motor ini, tersedia Warna dan Varian
CB150 Verza 2025 tersedia dalam tiga pilihan warna:
Macho Black
Masculine Black
Bold Red
Sementara untuk varian, motor ini hadir dalam dua varian:
CB150 Verza Spoke (SW): Velg jari-jari, harga OTR mulai Rp23.185.000
CB150 Verza Cast Wheel (CW): Velg palang, harga OTR mulai Rp23.815.000
Sumber: