After Sale dan Baterai Penyebab Harga Mobil Listrik Anjlok

Sabtu 12-07-2025,13:13 WIB
Reporter : Jeffri Ginting
Editor : Jeffri Ginting

 

BACA JUGA:Sukseskan Program Perumahan, Pemkab Seluma Siapkan Lahan Strategis

BACA JUGA: Awalnya Disinyalir Ratusan, Hasil Investigasi Peserta PPPK Tahap I Seluma, Baru 14 Ditemukan Siluman!

"Baterai itu rumusnya cuma satu, materialnya apa. Material yang digadang-gadang itu ada dua nickel based atau LFP. Untuk LFP biasanya dipakai untuk penyimpanan karena dia kapasitasnya separuh daripada nickel-based," ujar Evvy.

Ini berbeda dengan kendaraan bensin atau pembakaran internal yang hanya mengalami penurunan kualitas komponen. Penggantiannya tidak memerlukan biaya yang cukup besar dibandingkan penggantian baterai.

 

"Ketika harga baterai turun, pasti mobil listrik turun. Baterai punya lifetime, misal 1.000 cycle, ketika dipakai 500 cycle berarti sisa setengahnya. Itu enggak bisa digantikan. Dalam sekian tahun harus ganti (baterai)," ucap Evvy.

Kategori :