Pelantikan Pimpinan DPRD Seluma Diundur, SK Gubernur Belum Diterima

Selasa 22-10-2024,21:05 WIB
Reporter : Tri Suparman
Editor : Jeffri Ginting

 

Selain itu, Sekretariat DPRD Kabupaten Seluma sampai saat ini belum menerima surat resmi dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Terkait keputusan kadernya yang akan mengisi kursi Pimpinan DPRD Kabupaten Seluma definitif.

 

Artinya, jika proses pelantikan unsur pimpinan definitif nanti terealisasi. Maka, DPRD Kabupaten Seluma bisa jadi terjadi kekosongan kursi Ketua DPRD. Mengingat pada pelaksanaan Pemilihan umum (Pemilu) 2024 yang lalu. Partai PPP menjadi pemenang Pemilu. Dengan meraih jumlah suara serta kursi terbanyak, yakni 6 kursi di DPRD Kabupaten Seluma.

 

Sampai saat ini, hanya dua Partai politik (Parpol) yang memberikan nama untuk unsur pimpinan. Yakni Partai Golkar untuk Samsul Aswajar, mengisi kursi Wakil Ketua (Waka) I DPRD Kabupaten Seluma. Serta, Partai Nasdem untuk Sugeng Zonrio, untuk mengisi kursi Waka II DPRD Kabupaten Seluma.

 

BACA JUGA:Game Indie Menjanjikan di Bulan Oktober 2024: Siap Jelajahi Dunia Baru!

BACA JUGA:Kijang Innova Zenix Hybrid Dilengkapi dengan Mesin 2.0L Hybrid yang Berkolaborasi dengan Transmisi CVT

Sedangkan untuk kursi Ketua DPRD Kabupaten Seluma. Hingga saat ini Partai PPP belum memberikan surat resmi penunjukan mengenai siapa yang akan mengisi kursi tersebut.(ctr)

 

Kategori :