8 Penghargaan Diraih FIFGROUP, Sustainability Initiatives & Warrior 2023

Rabu 22-11-2023,19:59 WIB
Reporter : editor5131radarseluma2
Editor : editor5131radarseluma2

INDONESIA BEST CORPORATE SUSTAINABILITY WARRIOR 2023

1. Kategori : Corporate Sustainability Top Leader Warrior 

Diberikan kepada : Esther Sri Harjati (HC, GS, CorComm, EHSSR & Sustainability Director FIFGROUP) sebagai leader yang mampu mengarahkan dan membimbing timnya dalam menjalankan program-program keberlanjutan.

      Predikat : Very Good

2. Kategori : Corporate Sustainability Team Warrior  

      EHSSR & Sustainability Management sebagai tim yang mampu menjalankan program keberlanjutan sesuai arah SDG’s

      Predikat : Excellent

 

MOST ENGAGING SUSTAINABILITY INITIATIVES PROGRAM 2023

1. Program : FIFGROUP #Care

      Kategori : Cause Promotion

Sebagai program kampanye yang dinilai mampu memberikan dampak keberlanjutan bagi masyarakat.

2. Program : FIFGROUP Young Leader

      Kategori : Creative Philanthropy

      Sebagai program sustainability yang dinilai berperan dalam memperbaiki kondisi sosial dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan cara kreatif.

 

Kategori :