Walikota Medan Mulai Renovasi Stadion Teladan

Senin 12-06-2023,14:49 WIB
Reporter : radarseluma
Editor : radarseluma

 

 

 

MEDAN, Radar Seluma.Disway.Id - Walikota Medan, Bobby Nasution mulai melakukan rehab stadion Teladan medan. Staidon kebanggan warga Kota medan ini, akan dibangun mulai Oktober 2023. Dan akan memakan waktu sekitar 1.5 tahun.

 

Dikatakan  Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman, 

 

Cipta Karya dan Tata Ruang Kota Medan Endar Sutan Lubis kepada wartawan, waktu yang dicanangkan selama 1,5 tahun. Namun akan diusahakan bisa selesai 14 bulan. Atau 1 tahun 2 bulan.  

 

BACA JUGA:Rute Baru Kualanamu - Chennai di India

Dijelaskan Endar Sutan Lubis rencana renovasi stadion yang berdiri pada 1952 itu sudah ditinjau langsung Dirjen Cipta 

 

Karya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI Diana Kusumastuti. 

Ditambahkan Endarrenovasi sudah dibahas bersama Dirjen Cipta   Karya dan tim. 

Sementara itu, Wali Kota Medan Bobby Nasution berharap setelah direnovasi, Stadion Teladan 

Kategori :