BPBD Manna BS, Peringati Warga Jangan Bakar Lahan

Kamis 08-06-2023,11:14 WIB
Reporter : radarseluma
Editor : radarseluma

"Untuk mencegah dan mitigasi bencana kabut asap, pihaknya mengimbau kepada masyarakat baik secara langsung maupun tidak langsung berkenaan dengan kegiatan pembangunan perumahan, perkebunan atau pun pribadi serta rumah tangga khususnya, dilarang untuk membersihkan lahan atau membuka lahan dengan cara dibakar,"pesan Rasyidi.

 

BACA JUGA: 110 Nakes Seluma Ikuti Uji Kompetensi, Untuk Jabatan Fungsional

 

Menurut Rasyidi, apabila sudah terjadi karhutla maka selain berhadapan dengan hukum juga akan berdampak yang tidak baik terhadap kesehatan.

 

"Ya, kabut asap akan memberikan kerugian di bidang kesehatan, pendidikan dan ekonomi. Maka dari itu, sebelum terjadi yang tak dikehendaki, hidarkan bakar lahan,"demikian Rasyidi.(yes)

 

Kategori :