BACA JUGA: Bawaslu Seluma Buka Pendaftaran, ASN Boleh Koq Ikut, Asal...
Karena di lokasi ini nanti diharapkan sejumlah alat seperti mesin pengemas, dan juga tera dapat ditempatkan.
Hal tersebut dengan pertimbangan bahwa mesin pengemasan yang saat ini sudah ada, namun tempatnya berada di Kecamatan Sukaraja. Apabila nantinya Disperindagkop memiliki lahan yang luas maka mesin tersebut bisa dipusatkan di dekat kantor. Kemudian nantinya dapat dimanfaatkan untuk keperluan pengemasan.
Untuk lokasi persisnya Disperindagkop rencananya akan menempati bangunan dekat kantor Dharma Wanita di Ampar Gading. Terlebih lagi lokasi di sana masih luas dan mampu menunjang apabila dijadikan tempat mesin pengemas dan terra.(adt)