RADARSELUMAONLINE.COM - Peta politik pemilu Presiden 2024 masih dalam bayang-bayang seluruh Partai dan publik. Sosok kandidat Capres yang akan diusung pun masih dalam tahap diskusi di internal partai masing-masing. Meski begitu, dari jauh-jauh hari sudah ada partai yang menentukan sikap politiknya. Sebut saja Nasdem, yang belum lama ini sudah mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai Capres untuk pemilu Presiden 2024. Namun, hal yang ditungg-tunggu oleh publik adalah sikap politik PDIP pada pemilu Presiden 2024 nanti. Mengingat, ada suara Joko Widodo (Jokowi) di dalam partai besar tersebut. Melihat gerak-gerik Jokowi pada Pilpres 2024 nanti, pengamat Politik Pangi Syarwi Chaniago memprediksi, bahwa Presiden RI itu akan condong mendukung duet Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo dan Menteri BUMN Erick Thohir. Menurutnya, belakangan hubungan Presiden Jokowi bersama Ganjar Pranowo dan Erick Thohir makin dekat dan diperlihatkan nyata di ruang publik. Hal ini makin menguatkan analisa, bahwa Presiden Jokowi akan mendukung duet Ganjar-Erick Thohir. “Saya lihat Pak Jokowi sudah menjalin komunikasi intens yang sangat bagus dengan dua figur (Ganjar-Erick Thohir) ini,” kata Pangi kepada wartawan, Senin 24 Oktober 2024. Pangi yang juga Direktur Eksekutif Voxpol Research Center juga melihat, sosok Ganjar dan Presiden Jokowi memiliki hubungan dekat dalam bentuk kolaborasi pemerintah pusat dan daerah. Selain itu, Presiden Jokowi bersama Erick Thohir memiliki hubungan menteri kepercayaan dan terbaik. Beberapa kali, orang nomor satu di Kementerian BUMN ini kerap diamanahkan tugas strategis negara oleh Presiden Jokowi.
Sinyal Kuat Jokowi Bakal Usung Pasangan Ini
Senin 24-10-2022,08:54 WIB
Reporter : admin5131radarseluma1
Editor : admin5131radarseluma1
Kategori :
Terkait
Sabtu 09-11-2024,09:07 WIB
Muslim Amerika Lebih Pilih Trump daripada Kamala, Ini Harapannya
Kamis 07-11-2024,13:05 WIB
Trump Kembali ke Gedung Putih, Menangi Pilpres AS dengan 276 Suara Elektoral
Senin 16-09-2024,14:15 WIB
Inilah 2 Mantan Presiden Indonesia Yang Dilupakan Sejarah, Siapa Mereka Yuk Simak..??
Minggu 15-09-2024,11:21 WIB
Detik-Detik Masa Jabatan Presiden Jokowi Berakhir, Postingan Ajudannya Bikin Heboh
Rabu 11-09-2024,16:06 WIB
Erick Thohir Sebut Maarten Paes Berasal dari Kediri
Terpopuler
Selasa 26-11-2024,20:37 WIB
Gelaran GAIKINDO Jakarta Auto Week 2024, Dijadikan BSI Menggenjot Bisnis Kendaraan
Rabu 27-11-2024,01:00 WIB
Influencer Hong Kong Kampanyekan Hongkong Never Normal, Gambarkan Semangat Kota yang Luar Biasa
Rabu 27-11-2024,11:35 WIB
Medan Banjir Besar, Air Sampai Seatap Rumah dan Banyak Terjebak
Selasa 26-11-2024,21:45 WIB
Dukung Kemajuan Industri Kreatif, BSI Gandeng Pinasthikafest Melalui Superapp BYOND
Rabu 27-11-2024,14:09 WIB
8 Game Parkour Rekomendasi Dengan Grafiis Paling HD
Terkini
Rabu 27-11-2024,18:00 WIB
Inilah Item Tersakit untuk Hero Arlot di Mobile Legends
Rabu 27-11-2024,16:29 WIB
Pasangan Romer dan Erjon, Unggul di Desa Talang Panjang Ilir Talo
Rabu 27-11-2024,15:24 WIB
Toyota Agya Mobil Berukuran Kecil Desain Gagah dan Memikat Para Penggemar Otomotif
Rabu 27-11-2024,14:23 WIB
Game Horor Mencekam dengan Harga Terjangkau! Buruan Manfaatkan Game Horor!
Rabu 27-11-2024,14:09 WIB