Reses Anggota DPRD Seluma Sidang II Tahun 2025, Tampung Aspirasi Masyarakat Desa Dapil II Talo Partai Gelora

Anggota DPRD Kabupaten Seluma dari Daerah Pemilihan (Dapil) II Talo, yang berasal dari Partai Gelora Rakyat Indonesia, menggelar kegiatan reses sidang dua tahun 2025. Guna menampung aspirasi masyarakat--
"Anggota DPRD menyatakan komitmennya untuk memperjuangkan aspirasi yang disampaikan dalam agenda reses ini. "Kami akan mencatat setiap masukan dan berupaya mengawalnya agar bisa direalisasikan sesuai dengan kebutuhan masyarakat," terang perwakilan dari Partai Gelora"
radarseluma.disway.id - Anggota DPRD Kabupaten Seluma dari Daerah Pemilihan (Dapil) II Talo, yang berasal dari Partai Gelora Rakyat Indonesia, menggelar kegiatan reses sidang dua tahun 2025. Guna menampung aspirasi masyarakat. Acara ini juga dirangkaikan dengan buka puasa bersama sebagai bentuk kebersamaan dan kedekatan dengan warga.
Dalam kegiatan yang berlangsung di Desa Padang Cekur Kecamatan Ilir Talo di Dapil II tersebut, masyarakat menyampaikan berbagai aspirasi dan usulan terkait pembangunan serta pelayanan publik. Beberapa keluhan yang muncul antara lain terkait infrastruktur jalan, fasilitas pendidikan, serta bantuan sosial bagi masyarakat kurang mampu.
reses DPRD, Tanpung Asperasi, Sedang kedua, Tanya Jawab, Buka Puasa Bersama, sirarurahmi ramadan, partai Gelora
BACA JUGA:Satu Keluarga Tewas, Mobil Tertabrak Kereta di Asahan Sumut
"Disampaikan Zulhendrizal, SS Anggota DPRD Seluma dalam sambutannya kemarin (23/3) Insya Allah semua usulan dan asperasi yang telah di sampaikan keoadanya akan menyampaikan ditingkat rapat Paripurna DPRD Seluma bersama Pimpinan DPRD Seluma nantinya.
Sumber: warga tampak antusias