Rezim Bashar al-Assad Tumbang, Irak Tutup Perbatasan dengan Suriah

  Rezim Bashar al-Assad Tumbang, Irak Tutup Perbatasan dengan Suriah

Irak tutup perbatasannya dengan suriah--

 

“Semua wilayah perbatasan Irak-Suriah yang ditutup dipantau 105 kamera. Persenjataan kami saat ini sudah memadai, dan penyeberangan Irak dan Suriah tetap ditutup,” katanya.

 

BACA JUGA:Akhir Januari 2025, Masa Jabatan PPK dan PPS akan Dibubarkan

BACA JUGA: Ada Tujahan, Miras dan Prostitusi di Kawasan TWK Seluma, Pol PP Bakal Patroli

Assad melarikan diri dari Suriah ke lokasi yang tidak diketahui setelah kelompok antirezim menguasai Damaskus pada Minggu (8/12/2024) dini hari. Peristiwa ini menandai runtuhnya rezim Partai Baath, yang telah berkuasa di Suriah sejak 1963. Kejadian ini terjadi lebih dari seminggu setelah kelompok anti-rezim menguasai Aleppo, kota besar di Suriah utara.

 

Merespons  hal itu,  Irak menutup perbatasan Al-Qaim dengan Suriah.

 

Sumber: