Kajari Seluma Geledah Kantor BPN, Perkimhub, Hingga Sekretariat Pemkab Seluma Bagian Tapem

Kajari Seluma Geledah Kantor BPN, Perkimhub, Hingga Sekretariat Pemkab Seluma Bagian Tapem

Kejaksaan Negeri Sleuma geledah Pemda Seluma--

"Ada dokumen dokumen yang kita dapatkan. Yang mana nantinya akan kita evaluasi, kita teliti lagi. Jika nantinya ada kekurangan lagi, kita akan lakukan penggeledahan lagi ditempat-tempat yang terkait dengan perkara ini," tegas Kajari Seluma.

 

Sedangkan untuk di kantor Perkimhub Kabupaten Seluma. Saat dilakukan penggeledahan oleh tim Kejaksaan Negeri Seluma, tim melakukan penyitaan terhadap beberapa dokumen sertifikat pemilik lahan sebelum dibebaskan oleh Kabupaten Bengkulu Selatan, belum dilakukan pengambilan.

 

BACA JUGA:Kesempatan Emas Pelaku Usaha Mikro UMKM KUR Mandiri Bisa Ajukan Pinjaman Hingga Rp 500 Juta Proses Cepat

BACA JUGA:Link Higgs Domino Online 2.24 APK Gunakan VPN! Berikut Cara Dapatkan VPN dan Download Higgs Domino Online!

Di kantor Perkimhub saat ini masih dilakukan penggeledahan di dua berangkas. Tim melakukan penyitaan terhadap sertifikat - sertifikat milik transmigrasi yang berada di wilayah Pematang Aur atau lahan di perkantoran Pemkab Seluma, serta beberapa SKT.

 

"Saat ini masih akan kita teliti. Terkait masalah aset tanah hibah tukar guling," tegasnya.

 

Bahkan dalam penggeledahan yang dilakukan oleh tim Kejaksaan Negeri Seluma. Tim menyita 1 koper dan 2 Box berangkas - berangkas yang diamankan.(ctr)

Sumber: