Kabar Bahagia! Lulusan SD Hingga SMA Bisa Diangkat ASN, Ini Penjelasan MenPAN RB

Kabar Bahagia! Lulusan SD Hingga SMA Bisa Diangkat ASN, Ini Penjelasan MenPAN RB

Ilustrasi Tenaga honorer--

 

 

radarseluma.disway.id - MenPAN RB memberikan kabar bahagia bagi tenaga honorer lulusan SD sampai dengan lulusan SMA terkait info pengangkatan jadi ASN dan PPPK 2024.

Sepertinya MenPAN RB serius dalam melakukan penataan tenaga honorer, lulusan SD hingga lulusan SMA dalam proses penataan ASN dan menjadi PPPK 2024.

 

BACA JUGA:Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2023! Berikut 7 Keuntungannya Bagi PPPK dan ASN

BACA JUGA:Tes PPPK 2024, Ingat 2 Syarat Dibawah Ini! MenPAN RB: sesuai Amanat UU ASN 2023

 

 

Walaupun untuk tenaga honorer lulusan SD hingga SMA sulit untuk diangkat jadi ASN karena terganjal peraturan dengan UU guru dan dosen namun suka tidak suka MenPAN RB tetap harus menyelesaikan masalah para tenaga honorer.

 

Dengan informasi ini bisa menjadi kabar bahagia bagi para honorer yang berijazah di bawah S1, serta penting untuk mengetahui kebijakannya.

 

Sejak dikeluarkan UU ASN 2023, nasib para non-ASN ini pun dilindungi dari nasib mereka dari PHK serta penghapusan status.

Sumber: