Terget Investasi di Seluma 2023 1,8 T, Tercapai Hanya 474 Miliar

Terget Investasi di Seluma 2023 1,8 T, Tercapai Hanya 474 Miliar

Arlan Aksa, kepala dinas perizinan seluma--

 

"Seperti indomaret, mereka hanya induknya saja yang menyampaikan LKPM. Untuk gerainya tidak. Kemudian ada juga perusahaan yang aktif menyampaikan LKPM tetapi nominalnya tetap sama yaitu Rp0. Mereka kadang hanya memenuhi tanggung jawabnya saja. Inilah yang menjadi kendala kita," jelasnya. 

 

LKPM adalah kewajiban bagi setiap pelaku usaha sebagaimana tertuang dalam Pasal 15 huruf (c) Undang-Undang No. 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal Pasal 5 huruf (c) dan Peraturan BKPM No. 5 Tahun 2021 tentang Pedoman dan Tata Cara Pengawasan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko.

BACA JUGA:Tinjau Perbaikan Jembatan, Bupati BS Berpesan Rawat Fasilitas

BACA JUGA:Intip Keunggulan Rolls Royce Phantom Siap! Diluncurkan di Pasar Otomotif tahun 2024 ini, Citur Canggih Terbaru

Oleh karenanya perusahaan diimbau untuk menyampaikan LKPM secara berkala.(adt)

 

 

 

Sumber: