Syarat Tes PPPK Nakes, Paling Singkat Bekerja Selama 2 Tahun! Melanggar Pasti Ada Kecurangan

Syarat Tes PPPK Nakes, Paling Singkat Bekerja Selama 2 Tahun! Melanggar Pasti Ada Kecurangan

Ilustrasi PPPK nakes--

Syarat Khusus

Memiliki STR sesuai jabatan yang dilamar (bukan STR Internship) kecuali bagi jabatan fungsional administrator kesehatan ahli pertama, entomolog kesehatan terampil dan entomolog kesehatan ahli pertama

Bagi pelamar yang mensyaratkan STR, wajib memiliki pengalaman dihitung dari masa kerja

paling singkat 2 tahun untuk jenjang terampil dan pertama

3 tahun untuk jenjang muda

5 tahun untuk jenjang madya sesuai dengan jabatan yang dilamar

Bagi pelamar yang tidak menysaratkan STR wajib memiliki pengalaman

paling singkat 3 tahun untuk jenjang terampil dan pertama

5 tahun untuk jenjang muda dan madya sesuai dengan jabatan yang dilamar.

Sumber: