Inilah Penyebab Majapahit Hijrah ke Seluma

Inilah Penyebab Majapahit Hijrah ke Seluma

--

Runtuhnya kerajaan Majapahit disebabkan oleh serangan yang dilakukan kerajaan Demak. Rupanya segudang persoalan yang terjadi di Majapahit dimanfaatkan oleh kerajaan lain untuk menguasai Majapahit. Kemudian Demak yang hendak menguasai pelabuhan di Majapahit mulai melakukan penyerangan. Penyerangan tersebut dilakukan pada tahun 1518 ketika Patih Udara menjadi raja Majapahit. Majapahit mendapat serangan mendadak dari Pati Unus, patih dari kerajaan Demak.

 

Saat itu Demak tengah dipimpin oleh Raden Patah dan mulai membangun kekuatan militer yang besar. Penyerangan tersebut memang tak membuat Majapahit langsung runtuh, namun di tahun 1527, sekali lagi kerajaan Demak menyerang Majapahit.

 

Penyerangan kedua ini di pimpin oleh patih Sultan Trenggana, yang akhirnya membuat Majapahit mengalami pukulan besar. Serangan yang dilakukan oleh Sultan Trenggana tak hanya sekali, tapi berkali-kali, hingga membuat Majapahit kalah.

 

Setelah kekalahan tersebut, Majapahit berada di bawah kekuasaan kerajaan Demak. Kekalahan Majapahit ini masih berlangsung di pemerintahan Raden Patah. Ketika Raden Patah akhirnya berhasil mengalahkan Majapahit, ia mengganti gelarnya menjadi Sultan Patah.

 

 

 

 

 

 

 

 

Sumber: