Hewan Ini Masih Ada di Hutan Seluma..Bukan Babi!!!

Hewan Ini Masih Ada di Hutan Seluma..Bukan Babi!!!

Tapir--

 

 

 

 

Babialo adalah hewan yang mirip babi hutan, Babialo sendiri dikenal masyarakat kabupaten seluma sebagai hewan penghuni dan tidak ada yang berani untuk memburu.

 

Hewan ini termasuk langka dan jarang ditemui dihutan-hutan Seluma, walaupun ada sudah masuk ke daerah hutan besar dan jauh dari pemukiman, populasi hewan ini sudah tidak banyak lagi. Namun ada yang mengatakan bahwa hewan ini babi jadi-jadian dan dikaitkan lebih ke penunggu hutan.

 

Indonesia memiliki banyak jenis satwa yang menunggu hutan tropis di setiap kepulauan di Indonesia.

 

Babialo mirip dengan Tapir, sebagian masyarakat mengatakan babialo ialah Tapir.

 

Memang beberapa hewan sudah langka keberadaannya, seperti Harimau Sumatera, Teringgiling ,Rusa, Kijang dan Landak karena disebabkan perburuan ilegal serta habitatnya sudah rusak akibat gundulnya hutan karena ulah manusia.

 

Sumber: