Selain hadiah saldo langsung, pengguna juga bisa mendapatkan cashback dan voucher belanja jika aktif menggunakan layanan DANA untuk transaksi digital, seperti bayar tagihan, isi pulsa, atau transfer ke sesama pengguna.
DANA menegaskan bahwa program ini sepenuhnya gratis dan tidak memerlukan biaya tambahan. Jika kamu diminta untuk mengisi data pribadi sensitif atau membayar biaya admin, segera laporkan ke pihak DANA karena kemungkinan itu adalah penipuan.
Segera cek WhatsApp kamu, siapa tahu hari ini kamu bisa makan enak atau belanja online pakai saldo gratis dari DANA!